Sinopsis dan Daftar Pemain Open BO, Serial Drama Dibintangi Wulan Guritno Tayang 12 Februari 2023

Sinopsis dan Daftar Pemain Open BO, Serial Drama Dibintangi Wulan Guritno Tayang 12 Februari 2023

Ajeng Conny Pradestina
2023-01-24 17:00:00
Sinopsis dan Daftar Pemain Open BO, Serial Drama Dibintangi Wulan Guritno Tayang 12 Februari 2023
Serial Drama Open BO (foto: Vidio Originals)

Inilah sinopsis dan daftar pemain serial drama yang berjudul Open BO. Drama ini akan dibintangi oleh Wulan Guritno dan mulai tayang pada 12 Februari 2023 mendatang.

Open BO adalah serial drama original yang akan tayang di layanan streaming Vidio. Digarap oleh sutradara Reka Wijaya, serial ini juga menampilkan sejumlah artis lainnya seperti Winky Wiryawan, Ariyo Wahab, Elmayana Sabrenia, Fajar Nugra, Cathy Natafitria Fakandi, dan banyak lagi.

Baca juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Pandora: Beneath the Paradise, Dibintangi Lee Ji Ah dan Lee Sang Yoon

Sinopsis Open BO


Serial drama Open BO mengisahkan seorang perempuan yang menjadi single mother bernama Ambar. Tanpa diketahui siapapun, Ambar menjalankan pekerjaan sebagai perempuan panggilan. Ia bahkan menjadi simpanan dari pejabat yang memiliki istri.

Suatu waktu, Jaka, seorang penulis yang sedang mengerjakan tulisan tentang dunia Open BO mencoba menghubungi ambar untuk melakukan riset. Namun siapa sangka, pertemuan itu justru membawa keduanya menjadi saling dekat. Disaat bersamaan, Ambar juga mendapatkan teror dari istri sang pejabat.

Daftar Pemain Serial Open BO


  • Wulan Guritno
  • Winky Wiryawan
  • Ariyo Wahab
  • Elmayana Sabrenia
  • Fajar Nugra
  • Cathy Natafitria Fakandi
  •  Wilda Situngkir
  •  Brigitta Cynthia

Teaser Serial Open BO

Baca juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Daily Dose of Sunshine, Drakor Baru Dibintangi Park Bo Young Tayang Tahun ini di Netflix

Nah, itulah sinopsis dan daftar pemain serial Open BO yang akan tayang 12 Februari 2023 mendatang.

 


Share :

HEADLINE  

Kaesang Optimis PSI Tembus Senayan Minta Kader Kawal Real Count

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 17, 2024 09:44:02


Hasil Real Count KPU Sulawesi Tengah: Suara PSI Tembus 4,17%

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 21:11:41


Pemuka Agama Himbau Semua Terima Hasil Pemilu, Saatnya Rekonsiliasi

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 13:44:30