Biografi dan Profil Lengkap Agama Franka Franklin, Istri Nadiem Mendikbud-Ristek Seorang Pengusaha Sukses

Biografi dan Profil Lengkap Agama Franka Franklin, Istri Nadiem Mendikbud-Ristek Seorang Pengusaha Sukses

Anisa Br Sitepu
2021-04-28 17:51:36
Biografi dan Profil Lengkap Agama Franka Franklin, Istri Nadiem Mendikbud-Ristek Seorang Pengusaha Sukses
Istri Nadiem Makarim, Franka Franklin seorang pengusaha sukses (Foto: Instagram)

Nama Franka Franklin ikut disorot masyarakat karena dirinya merupakan istri dari Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbud-Ristek). 

Bukan orang sembarangan, ternyata karir Franka Franklin juga tak kalah cemerlang dari sang suami. 

Penasaran dengan sosok Franka Franklin? Berikut biografi dan profil lengkap dengan agama Franka Franklin. 

Biografi lengkap Franka Franklin


Franka Franklin merupakan lulusan Fashion Raffles Design Institue dan Norhbumbria University, Belanda. Hal itu dilihat dari Linkedin. 

Ia memulai kariernya pada tahun 2006 di sebuah agendi iklan yang benama Tequilla di Singapura. Jarak satu tahun, ia menjadi branding consultant di MakkiMakki. 

Setelah itu, Franka Franklin sempat bergabung di online fashion brand berrybenka.com hampir tiga tahun. Disana ia menjabat sebagai vice president merchandising & business development pada 2017.

Baca Juga: Biografi dan Profil Lengkap Agama Nadiem Makarim, Disebut Akan Jadi Mendikbud-Ristek

Franka Franklin juga pernah menjadi Brand Marketing & Communications Manager di Time International. 

Selain itu, Franka Franklin juga terjun kedunia bisnis. Dirinya beserta temannya Happy Salma dan desainer Sri Luce Rusna menjalankan bisnis di bidang perhiasan.

Baca Juga: Fakta Lengkap Politik Nadiem Makarim, dari Kunjungi Mega hingga NU

Profil lengkap Franka Franklin


Nama: Franka Franklin

Umur: Belum diketahui

Agama: Islam

Suami: Nadiem Anwar Makarim

Pekerjaan: Pengusaha

Anak: Solara Franklin Makarim

Pendidikan: Raffles Design Institute, Rotterdam University of Applied Sciences, Northumbria University


Share :

HEADLINE  

Kaesang Optimis PSI Tembus Senayan Minta Kader Kawal Real Count

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 17, 2024 09:44:02


Hasil Real Count KPU Sulawesi Tengah: Suara PSI Tembus 4,17%

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 21:11:41


Pemuka Agama Himbau Semua Terima Hasil Pemilu, Saatnya Rekonsiliasi

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 13:44:30