Sinopsis dan Daftar Pemain The Moon, Film Baru D.O EXO Tayang Agustus 2023

Sinopsis dan Daftar Pemain The Moon, Film Baru D.O EXO Tayang Agustus 2023

Ajeng Conny Pradestina
2023-05-05 15:00:00
Sinopsis dan Daftar Pemain The Moon, Film Baru D.O EXO Tayang Agustus 2023
Film The Moon

D.O EXO kembali akan membintangi film terbaru yang bertajuk The Moon. Film ini dijadwalkan tayang pada Agustus 2023 mendatang.

Bergenre science fiction, The Moon adalah film yang mengisahkan seseorang yang terjebak di luar angkasa dan berusaha kembali ke bumi.

Baca juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Happiness Battle, Drakor Baru Lee El Tayang 31 Mei 2023

Dalam film ini, D.O EXO beradu akting dengan Kim Hee Ae hingga Sol Kyung Gu. Lantas seperti apa sinopsis film The Moon? Yuk simak ulasannya berikut ini!

Sinopsis Film The Moon


The Moon adalah film yang diarahkan oleh sutradara Kim Yong Hwa. Film ini mengisahkan perjuangan seseorang untuk kembali ke bumi setelah terjebak di luar angkasa.

Ketika Jae Kook (Sol Kyung Gu) melakukan penerbangan ke luar angkasa ia justru menemukan Hwang Sun Woo (D.O EXO) yang terjebak disana.

Hwang Sun Woo terlibat kecelakaan besar sehingga ia terisolasi di ruang angkasa. Aksi penyelamatan Hwang Sun Woo kemudian juga dibantu oleh Moon Young Eun (Kim Hee Ae).

Daftar Pemain Film The Moon


Sol Kyung-Gu sebagai 
Jae-Kook
Do Kyung-Soo sebagai 
Hwang Sun-Woo
Kim Hee-Ae sebagai 
Moon Young-Eun

Trailer Film The Moon

Baca juga: Sinopsis dan Daftar Pemain The Killer's Shopping Mall, Spin Off The Killer’s Shopping List Dibintangi Lee Dong Wook

Nah, itulah sinopsis dan daftar pemain film The Moon yang akan tayang pada tanggal 2 Agustus 2023 mendatang.

 


Share :

HEADLINE  

Kaesang Optimis PSI Tembus Senayan Minta Kader Kawal Real Count

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 17, 2024 09:44:02


Hasil Real Count KPU Sulawesi Tengah: Suara PSI Tembus 4,17%

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 21:11:41


Pemuka Agama Himbau Semua Terima Hasil Pemilu, Saatnya Rekonsiliasi

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 13:44:30