Berpakaian tentunya sangat diperhatikan oleh setiap orang karena akan berpengaruh terhadap penampilannya.
Nah, salah satu jenis pakaian yang cocok dipakai kemana saja yaitu T-Shirt, khususnya T-Shirt Ghozali Everyday.
Lantas apakah fakta menarik T-Shirt Ghozali Everyday?
1. Kainnya Adem
T-Shirt Ghozali Everyday menggunakan kain yang adem yaitu Katun. Kain Katun diketahui sebagai bahan yang nyaman. Manusia sendiri telah mengenakan kain jenis ini sejak 5.000 tahun sebelum masehi.
Baca Juga: Sejarah Kaos Oblong yang Dipopulerkan oleh Marlon Brando
2. Cocok untuk Cuaca Panas
Kain katun bahannya sejuk di kulit dan mudah menyerap keringat. Artinya kaos Ghozali ini cocok dipakai saat cuaca panas. .
3. Hanya Punya 2 Warna
Kaos Ghozali Everyday hanya mempunyai dua warna yaitu hitam dan putih, berbeda dengan brand kaos yang lain yang mempunyai beberapa warna.
4. Punya Desain Unik
Nah, T-Shirt Exclusive Ghozali Everyday ini diproduksi dengan desain yang unik yaitu wajah Ghozali. Diketahui bahwa Ghozali atau Sultan Gustaf Al Ghozali mendadak viral di media sosial karena sukses meraup keuntungan hingga Rp1,5 miliar dari penjualan swasfoto atau selfie NFT dirinya.