Profil dan Biodata Akina Fathia Lengkap Agama, Pemeran Shania dalam Diva Web Series

Profil dan Biodata Akina Fathia Lengkap Agama, Pemeran Shania dalam Diva Web Series

Anisa Br Sitepu
2021-09-30 16:33:59
Profil dan Biodata Akina Fathia Lengkap Agama, Pemeran Shania dalam Diva Web Series
Profil Akina Fathia, Pemain Diva Web Series (Foto: Instagram)

Akina Fathia saat ini tengah disibukkan dengan syuting series terbarunya yaitu Diva Web Series. Berikut profil dan biodata lengkapnya.

Sosok Akina Fathia dikenal sebagai seorang aktris yang lahir di Jakarta pada 31 Mei 1994. Artinya kini umur Akina Fathia sudah 27 tahun. 

Dalam serial Diva Web Series, Akina Fathia berperan sebagai Shania. Disini ia akan berakting bersama Jourdy Pranata dan Natasha Wilona.

Penasaran dengan fakta Akina Fathia? Berikut Correcto.id rangkumkan profil Akina Fathia dan biodata Akina Fathia. 

Awal karir Akina Fathia


Sosok Akina Fathia mengawali karirnya saat dirinya masih kelas 3 SMA. Saat itu manajemen artis menawarinya ikut casting dan mendapat peran di FTV Pocong Tonggos tahun 2013. 

Meski demikian, nama Akina Fathia mulai dikenal oleh publik sejak berperan dalam sinetron Putri Duyung sebagai Raya dan Manusia Harimau sebagai Gihan.

Baca Juga: 8 Potret Cantik Akina Fathia, Aktris Pemain serial Diva Web Series

Model


Selain berakting, Akina Fathia juga aktif di dunia model. Lewat akun Instagramnya, Akina Fathia kerap membagikan foto-foto keren hasil pemotretannya sebagai modelling.

Sangat suka olahraga


Akina Fathia tampaknya sangat suka berolahraga termasuk bela diri. Perempuan kelahiran 1994 ini tergabung dalam Indobarian Method Indonesia yaitu tempat ngegym. 

Sosok Akina Fathia kerap membagikan momen-momen dirinya saat berolahraga di akun Instagramnya. 

Baca Juga: Sosok dan Profil Danisa Chairiyah, Istri Tengku Tezi yang Bongkar Perselingkuhan Suami

Profil dan biodata Akina Fathia


Nama lengkap: 
Akina Fathia Sukardi
Nama panggung: 
Akina Fathia
Tempat tanggal lahir: 
Jakarta, 31 Mei 1994
Umur: 
27 tahun
Agama: 
Islam
Profesi: 
Aktris, Model
Instagram: 
@akinanism

Share :

HEADLINE  

Kaesang Optimis PSI Tembus Senayan Minta Kader Kawal Real Count

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 17, 2024 09:44:02


Hasil Real Count KPU Sulawesi Tengah: Suara PSI Tembus 4,17%

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 21:11:41


Pemuka Agama Himbau Semua Terima Hasil Pemilu, Saatnya Rekonsiliasi

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 13:44:30