Ini 5 Film Indonesia yang Bisa Kamu Tonton di Netflix, Dari Geez & Ann hingga A Perfect Fit

Ini 5 Film Indonesia yang Bisa Kamu Tonton di Netflix, Dari Geez & Ann hingga A Perfect Fit

Anisa Br Sitepu
2021-09-16 09:49:07
Ini 5 Film Indonesia yang Bisa Kamu Tonton di Netflix, Dari Geez & Ann hingga A Perfect Fit
Film Indonesia Terbaik di Netflix (Foto: Instagram)

Selama pandemi Covid-19, masyarakat dianjurkan untuk tetap berada di dalam rumah untuk menghindari virus Covid-19. 

Selama di dalam rumah, kamu bisa menikmati berbagai macam serial dan film di situs streaming Netflix. 

Berikut Correcto.id rangkumkan film Indonesia yang bisa dinikmati di Netflix. Yuk disimak!

1. Geez & Ann


Film Geez & Ann menceritakan tentang perjalanan sepasang anak muda yang tengah jatuh cinta dan menemukan arti sebuah komitmen. 

Hanggini Purinda Retto sebagai Ann adalah seorang gadis yang mandiri yang selalu berkata apa adanya dan menginginkan cinta yang bisa bertahan lama. 

Baca Juga: Ini 7 Situs Streaming Drama Korea, Mulai dari Vidio hingga iQIYI

2. Sobat Ambyar


Sobat Ambyar menceritakan tentang fans Didi Kempot bernama Jatmiko (Bhisma Mulia) yang jatuh cinta kepada Anjani (Sisca JKT48). 

Meski sudah amat mesra, Jatmiko rupanya terkena php oleh gadis pujaannya itu. Jatmiko patah hati akhirnya mendapat petuah bijak nan menggelitik dari sang maestro campur sari, Didi Kempot.

3. June & Kopi


Film June & Kopi menceritakan tentang rumah tangga Acha Septriasa (Aya) dan Ryan Delon sebagai Ale bersama sang anak Kari. 

Aya dan Ale juga memiliki dua ekor anjing bernama June dan Kopi. 

Baca Juga: 5 Film Tayang di Disney+ Hotstar yang Bisa Dintonton di Bulan September, Ada Cruella hingga The Watcher

4. Ali & Ratu Ratu Queens


Film Ali & Ratu Ratu Queens menceritakan tentang Ali diperankan Iqbaal Ramadhan yang pergi mencari ibunya ke Amerika. Namun sampai disana, Ali menemukan ibu-ibu yang heboh. 

Saat mencari ibunya, Ali menemukan keluarga dan keajaiban di New York. 

5. A Perfect Fit


A Perfect Fit menceritakan tentang perjalanan cinta Rio (Refal Hady) dan Saski (Nadya Arina). Pertemuan mereka berawal di toko sepatu Rio, saat itu Saski sedang mencari sepatu yang cocok untuk dirinya. 

Sejak itu, Rio dan Saski pun semakin dekat hingga akhirnya mereka jatuh cinta dan berpacaran. 


Share :

HEADLINE  

5 Manfaat Kurangi Konsumsi Gula

 by Ramadhan Subekti

December 25, 2024 23:55:00


Viral! Erdogan Disebut Walk Out Saat Prabowo Pidato di D-8

 by Ramadhan Subekti

December 23, 2024 17:10:00


Petisi Tolak PPN 12% Untuk Presiden Prabowo Tembus 100 Ribu Orang

 by Ramadhan Subekti

December 19, 2024 13:36:55


COVID-19 Melonjak di Jepang, 15 Ribu Kasus Baru Dilaporkan

 by Ramadhan Subekti

December 17, 2024 21:45:00