Nama Razka Nabillian mendadak jadi sorotan publik setelah membagikan ratusan nasi kotak di tengah pandemi hingga dipuji oleh Sandiaga Uno. Berikut sosok dan profil lengkapnya.
Sosok Razka Nabillian ini dikenal sebagai seorang pengusaha dan public figure yang diketahui telah berbagi makanan sejak awal pandemi Covid-19.
Penasaran dengan fakta Razka Nabillian? Berikut Correcto.id rangkumkan profil Razka Nabillian lengkap dengan umur Razka Nabillian.
1. Razka Nabillian memiliki nama lengkap Razka Nabillian Donald
Baca Juga: Razka Nabillian, Remaja Kumpulkan Donasi hingga 40 Juta, Sering Berbagi Makanan di Hari Jumat
2. Sosok Razka Nabillian merupakan kelahiran Jakarta, 8 September 2000. Kini umur Razka Nabillian sudah 20 tahun
3. Dikenal sebagai pengusaha muda dan public figure
4. Agama yang dianut oleh Razka Nabillian adalah Islam
5. Aktif di Instagram, kini Instagram Razka Nabillian sudah memiliki 106 ribu pengikut
6. Kegiatan berbagi yang dilakukan Razka Nabillian sudah berjalan sejak awal pandemi Covid-19 setiap hari Jumat
7. Selain Razka Nabillian, ia juga mengajak pengusaha lainnya seperti Johnson Yaptonaga (JYAP) dan Lanang Cikal Trader Indonesia
8. Profil dan Biodata Razka Nabillian
Nama lengkap: | Razka Nabillian Donald |
Nama panggung: | Razka Nabillian |
Tempat tanggal lahir: | Jakarta, 8 September 2000 |
Umur: | 20 tahun |
Agama: | Islam |
Asal: | Jakarta |
Profesi: | Pengusaha, Public Figure |
Instagram: | @razkanabillian |
TikTok: | @razkanabillian |