Tips dan Cara Lengkap Mencegah Penyebaran Covid-19 saat Rayakan Idul Fitri di Rumah

Tips dan Cara Lengkap Mencegah Penyebaran Covid-19 saat Rayakan Idul Fitri di Rumah

Ahmad
2021-05-12 19:01:34
Tips dan Cara Lengkap Mencegah Penyebaran Covid-19 saat Rayakan Idul Fitri di Rumah
Ilustrasi meRayakan Idul Fitri di Rumah. Foto: Pixabay

Meskipun merayakan Idul Fitri di rumah, mencegah penyebaran Covid-19 wajib dilakukan. Hal ini dikarenakan, dalam Hari Raya Idul Fitri 2021 ini masih bersanding dengan virus corona penyebab pandemi Covid-19.

Tentu saja, dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19 merupakan upaya untuk membantu pemerintah dalam memutus penyebaran virus corona penyebab pandemi Covid-19.

Baca Juga: Bacaan Takbir hingga Tahlil yang Wajib Dikumandangkan saat Malam Takbiran Idul Fitri 2021 Beserta Artinya

Berikut tips dan cara lengkap mencegah penyebaran Covid-19 saat rayakan Idul Fitri di rumah.

1. Selalu Gunakan Masker

Salah satu protokol kesehatan yang paling penting dilakukan oleh masyarakat adalah selalu gunakan masker saat di dalam maupun di luar rumah. 

2. Menjaga Jarak

Saat bersilaturahmi dengan tetangga sekitar, jangan lupa untuk menjaga jarak. Terlebih, jika ada anggota keluarga yang tengah sakit.

Baca Juga: Orang Tua Marahi Kasir Karena Anaknya Beli Voucher Game Online Rp 800 Ribu, Ini Penjelasan Indomaret

3. Cuci Tangan Sesering Mungkin

Salah satu tips mencegah penyebaran Covid-19 adalah mencuci tangan sesering mungkin minimal 20 detik dengan menggunakan sabun.

4. Selalu Bersihkan Benda yang Sering Tersentuh

Cara terakhir untuk mencegah penyebaran Covid-19 sebagai tips saat rayakan Idul Fitri di rumah adalah selalu membersihkan benda yang sering tersentuh sebagai cara mencegah Covid-19.


Share :

HEADLINE  

Kaesang Optimis PSI Tembus Senayan Minta Kader Kawal Real Count

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 17, 2024 09:44:02


Hasil Real Count KPU Sulawesi Tengah: Suara PSI Tembus 4,17%

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 21:11:41


Pemuka Agama Himbau Semua Terima Hasil Pemilu, Saatnya Rekonsiliasi

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 13:44:30