Prediksi Skor Liverpool vs Real Madrid di Leg Kedua Perempat Final Liga Champions 2021 Malam Ini

Prediksi Skor Liverpool vs Real Madrid di Leg Kedua Perempat Final Liga Champions 2021 Malam Ini

Alpandi Pinem
2021-04-14 16:16:28
Prediksi Skor Liverpool vs Real Madrid  di Leg Kedua Perempat Final Liga Champions 2021 Malam Ini
Liverpool akan menjamu Real Madrid pada leg kedua perempat final Liga Champions 2020/2021 yang akan berlangsung di Stadion Anfield, Kamis (15/4/2021) dini hari WIB.


Liverpool akan menjamu Real Madrid pada leg kedua perempat final Liga Champions 2020/2021 yang akan berlangsung di Stadion Anfield, Kamis (15/4/2021) dini hari WIB.

Liverpool wajib membalikkan keadaan setelah takluk 1-3 di leg pertama agar bisa lolos ke semifinal. Tim asuhan Jurgen Klopp membutuhkan kemenangan dengan selisih 2 gol dan tidak boleh kebobolan lebih dari 1 gol.

Baca Juga: Thomas Tuchel Yakin Chelsea Layak Juara Liga Champions Musim Ini

Liverpool cukup percaya diri menatap laga penentuan ini. Akhir pekan kemarin, Liverpool menang 2-1 menjamu Aston Villa di Premier League.  Sementara Madrid juga percaya diri, setelah menang El Clasico kontra Barcelona di La Liga akhir pekan kemarin.

Bicara rekor head to head, Real Madrid memang lebih unggul dari Liverpool. Dari 5 pertemuan terakhir kedua tim, Los Blancos sukses memenangi 4 laga di antaranya.

Baca Juga: Ingin Bawa Kembali ke Barcelona, Messi Siap Kacaukan Perpanjangan Kontrak Baru Neymar di PSG

Susunan Pemain:

Liverpool (4-3-3): Alisson; Robertson, Kabak, Phillips, Alexander-Arnold; Wijnaldum, Fabinho, Thiago; Mane, Jota, Salah.

Pelatih: Jurgen Klopp.

Real Madrid (4-3-3): Courtois; Mendy, Nacho, Militao, Odriozola; Kroos, Casemiro, Modric; Vinicius, Banzema, Asensio.

Pelatih: Zinedine Zidane.

Prediksi skor: Liverpool 1-1 Real Madrid.


Share :

HEADLINE  

Ini Deretan Pengusaha Sukses Suka Bangun Masjid

 by Ramadhan Subekti

April 01, 2025 13:00:00


Prabowo, Titiek dan Didit : Maaf Lahir dan Batin

 by Ramadhan Subekti

March 31, 2025 10:00:00


Prabowo dan Gibran Akan Salat ID di Masjid Istiqlal

 by Ramadhan Subekti

March 31, 2025 01:00:00


Azizah-Arhan Nonton Timnas Indonesia, Andre Rosiade Dikerjai

 by Dimarirenal

March 26, 2025 15:10:00