Prediksi Skor Manchester City vs Wolverhampton di Liga Inggris 2021 Malam Ini

Prediksi Skor Manchester City vs Wolverhampton di Liga Inggris 2021 Malam Ini

Alpandi Pinem
2021-03-02 16:12:02
Prediksi Skor Manchester City vs Wolverhampton di Liga Inggris 2021 Malam Ini
Pertandingan pekan ke-27 Liga Inggris 2020/2021 akan menggelar duel antara Manchester City vs Wolves yang akan berlansung di Stadion Etihad pada Rabu (3/3/2021) pukul 03.00 dini hari WIB.


Pertandingan pekan ke-27 Liga Inggris 2020/2021 akan menggelar duel antara Manchester City vs Wolves yang akan berlansung di Stadion Etihad pada Rabu (3/3/2021) pukul 03.00 dini hari WIB.

Manchester City saat ini sedang berada dalam performa terbaik berkat catatan 20 kemenangan beruntun di semua kompetisi. Catatan apik tersebut membuat mereka berhak duduk di puncak klasemen Liga Inggris dengan perolehan 62 poin. Unggul 12 angka dari Manchester United yang ada di peringkat kedua.

Baca Juga:

Sementara itu, Wolves hingga saat ini masih kesulitan menunjukkan performa konsisten. Cederanya Raul Jimenez disinyalir menjadi faktor utama di balik inkonsistensi Wolves sepanjang musim 2020-21. Saat ini, mereka duduk di peringkat 12 dengan perolehan 32 poin.

Namun, saat ini Wolves belum terkalahkan dalam tiga laga terakhirnya. Di pertandingan terakhirnya, Wolves bermain imbang 1-1 melawan Newcastle.

Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini, pada pekan ke-2, City menang 3-1 di kandang Wolverhampton. City tentu ingin kembali mengalahkan Wolverhampton untuk mengukuhkan posisi di puncak klasemen.

Susunan Pemain:


Manchester City (4-3-3):
Ederson; Zinchenko, Dias, Stones, Cancelo; Gundogan, Rodri, De Bruyne; Foden, Sterling, Bernardo Silva.

Pelatih: Josep Guardiola.

Info skuad: Ake (cedera).

Wolverhampton (3-4-3): Patricio; Saiss, Coady, Dendoncker; Jonny, Moutinho, Neves, Semedo; Neto, Willian Jose, Traore.

Pelatih: Nuno Espirito Santo.

Info skuad: Jimenez (cedera), Boly (cedera), Podence (cedera), Marcal (cedera).

Prediksi skor: Manchester City 2-1 Wolverhampton.


Share :

HEADLINE  

5 Manfaat Kurangi Konsumsi Gula

 by Ramadhan Subekti

December 25, 2024 23:55:00


Viral! Erdogan Disebut Walk Out Saat Prabowo Pidato di D-8

 by Ramadhan Subekti

December 23, 2024 17:10:00


Petisi Tolak PPN 12% Untuk Presiden Prabowo Tembus 100 Ribu Orang

 by Ramadhan Subekti

December 19, 2024 13:36:55


COVID-19 Melonjak di Jepang, 15 Ribu Kasus Baru Dilaporkan

 by Ramadhan Subekti

December 17, 2024 21:45:00