Sarden untuk Umpan Mancing jadi Pengisi Kantong Bansos

Sarden untuk Umpan Mancing jadi Pengisi Kantong Bansos

Ahmad
2020-12-06 18:48:24
Sarden untuk Umpan Mancing jadi Pengisi Kantong Bansos
Foto: Instagram/@kemensosri

Kasus dugaan korupsi yang dilakukan oleh Menteri Sosial Juliari Batubara menggunakan saden sebagai umpan mancing hadi pengisi bansos.

Pernyataan tersebut persis seperti yang diceritakan Yuniati (48), warga penerima bansos asal Cilebut Bogor, teringat pada 4 kaleng sarden yang diterimanya dalam paket bantuan dari pemerintah.

dia bercerita sarden berukuran kecil itu bermerek Nikimura. Saat hendak dimasak, ikan sarden dalam satu kaleng itu lebih hanya berisi satu sendok dan sisanya kuah sarden yang lebih encer dari biasa dibeli di warung atau minimarket.


Baca Juga: Fakta Jokowi Tunjuk Menko PMK Muhadjir Effendy jadi Plt Mensos

Dari empat kaleng sarden berukuran kecil yang didapatnya, dia hanya memasak dua kaleng setelah anak-anaknya mengaku kurang suka dengan rasanya. Dua kaleng sisanya diberikan kepada kucing.

Sekedar informasi, usai ditetapkan menjadi tersangka, Mensos Juliari Batubara telah menyerahkan diri ke KPK. Kasus ini mengejutkan banyak pihak sebab bansos yang jumlahnya triliunan rupiah ini digelontorkan untuk masyarakat terdampak wabah corona.

Baca Juga: Jokowi Akan Hormati Hukum saat Menteri Sosial Jadi Tersangka KPK Akibat Bansos Covid-19

Lima bulan sebelum menjadi tersangka atas dugaan suap pengadaan paket sembako, Juliari mengeklaim pihaknya mengaudit ketat vendor penyedia komoditas untuk bansos ini.

Audit ketat dilakukan untuk memastikan Keluarga Penerima Manfaat (KPM) penerima bantuan tepat harga dan tepat kualitas. Dari pemantauan di lapangan, bila ditemukan kasus dipastikan langsung diproses.


Share :

HEADLINE  

Kaesang Optimis PSI Tembus Senayan Minta Kader Kawal Real Count

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 17, 2024 09:44:02


Hasil Real Count KPU Sulawesi Tengah: Suara PSI Tembus 4,17%

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 21:11:41


Pemuka Agama Himbau Semua Terima Hasil Pemilu, Saatnya Rekonsiliasi

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 13:44:30