Tak Sendiri, Musisi JH Ditangkap bersama Temannya Karena Narkoba

Tak Sendiri, Musisi JH Ditangkap bersama Temannya Karena Narkoba

Anisa Br Sitepu
2020-09-03 12:55:51
Tak Sendiri, Musisi JH Ditangkap bersama Temannya Karena Narkoba
Illustrasi Sabu (Foto: Pixabay)

Seorang musisi berinisial JH diamankan oleh pihak kepolisian terkait narkoba bersama temannya di sebuah hotel di Jakarta Utara pada Rabu 2 September 2020. 

Hal itu dibenarkan oleh kata Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Utara AKBP Kurniawan. Dia mengatakan bahwa JH diamankan bareng temannya.

Baca Juga: Musisi JH Ditangkap Karena Kasus Narkoba

"Di salah satu hotel di wilayah Jakarta Utara. Ada berdua sama temannya," kata AKBP Kurniawan.

Saat penangkapan, polisi juga mengamankan barang bukti berupa sabu. 

"Ada, untuk sementara ada (barang bukti) narkoba berupa sabu," katanya. 

Baca Juga: Tersebar Foto Diduga Pelawak Idan Separo Saat Terbaring Sakit

Terkait hal itu, polisi masih memeriksa dan mengembangkan kasus JH. Bahkan, Kurniawan mengatakan, kini pihaknya masih menunggu hasil tes urine dari musisi JH. 

Sumber: tribun/detik/kompas


Share :

HEADLINE  

Ini Deretan Pengusaha Sukses Suka Bangun Masjid

 by Ramadhan Subekti

April 01, 2025 13:00:00


Prabowo, Titiek dan Didit : Maaf Lahir dan Batin

 by Ramadhan Subekti

March 31, 2025 10:00:00


Prabowo dan Gibran Akan Salat ID di Masjid Istiqlal

 by Ramadhan Subekti

March 31, 2025 01:00:00


Azizah-Arhan Nonton Timnas Indonesia, Andre Rosiade Dikerjai

 by Dimarirenal

March 26, 2025 15:10:00