Jembatan Sulfat di Malang ini Menyimpan Kisah Horor Tentang Penumpang Dadakan

Jembatan Sulfat di Malang ini Menyimpan Kisah Horor Tentang Penumpang Dadakan

Ekel Suranta Sembiring
2020-07-26 13:37:26
Jembatan Sulfat di Malang ini Menyimpan Kisah Horor Tentang Penumpang Dadakan
Jembatan Sulfat (foto: Ngalam.co)

Jembatan Sulfat merupakan jembatan penghubung Purwantoro dan Sawojajar yang baru dibangun. Meski baru dibangun jembatan ini sangat terkenal kisah horornya.

Banyak cerita tentang kisah janggal jembatan Sulfat ini beredar dari mulut ke mulut. Bahkan, rumor yang beredar adalah jembatan Sulfat adalah salah satu lokasi angker di Kota Malang.

Cerita Horor di Kantor Unit Laka Polres Malang, Dijamin Buat Bulu Kuduk Merinding

Kisah Seram Genderuwo Suka Menyamar Jadi Suami, Berikut Ini Cara Hindari Aksinya

Kisah Misteri! YouTuber ini Telusuri Pabrik Peninggalan Belanda yang Sudah Tutup, ini yang Ditemui

Jembatan yang membelah sungai Bango dan sungai Anyar ini, memakan sebagian lahan makam yang berada di sekitar jembatan saat dibangun pada tahun 2000-an. Banyak yang menganggap bahwa penghuni makam tak terima tanahnya diambil begitu saja, sehingga menimbulkan banyak kejadian aneh di sekitar jembatan.

Mulai dari kecelakaan hingga kejadian janggal lainnya kerap dihubung-hubungkan dengan kisah mistis. Konon, beberapa pengendara yang melewati jembatan ini juga kerap mendapatkan penumpang dadakan, alias penumpang makhluk halus.

Baca Juga: 

Merinding! Youtuber Ini Bocorkan Dua Lokasi Menyeramkan KKN Desa Penari yang Masih Misteri

Urban Legend Desa Penghasil Genderuwo Hanya Di Indonesia

Kisah Misteri Jembatan Turi di Mojokerto yang Menyimpan Cerita Penampakan Wanita Cantik Berambut Panjang

Masyarakat setempat menyebutkan bahwa jika melintasi jembatan ini ada baiknya untuk mengklakson sebagai tanda permisi.

Sumber: Otosia.com


Share :

HEADLINE  

Kaesang Optimis PSI Tembus Senayan Minta Kader Kawal Real Count

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 17, 2024 09:44:02


Hasil Real Count KPU Sulawesi Tengah: Suara PSI Tembus 4,17%

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 21:11:41


Pemuka Agama Himbau Semua Terima Hasil Pemilu, Saatnya Rekonsiliasi

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 13:44:30