Hantu Mr. Gepeng: Legenda Terpopuler di Tahun 90-an

Hantu Mr. Gepeng: Legenda Terpopuler di Tahun 90-an

Dedi Sutiadi
2020-05-26 19:30:00
Hantu Mr. Gepeng: Legenda Terpopuler di Tahun 90-an
Ilustrasi Hantu Mr. Gepeng. (Foto: Istimewa)

Mr.Gepeng adalah seorang pria kaya raya yang mengalami kecelakaan di lift dan membuat tubuhnya menjadi gepeng sampai akhirnya tewas seketika. Ada juga yang mengatakan Mr.Gepeng tewas bukan karena terhimpit lift, tapi terlindas buldozer. Yah, apapun penyebabnya, kecelakaan mengenaskan itu sukses membuat tubuh mister gepeng rata seperti kertas.

Baca juga: Jejak Panjang Kerajaan Purba Nan Sarunai di Kalimantan

Jika pohon beringin merupakan tempat bersemayam Genderuwo, rumah kosong adalah istana Kuntilanak dan kawan-kawan. Lantas, di mana Mister Gepeng tinggal? Di tahun-tahun 90-an dulu, dipercaya bahwa Mister Gepeng bersemayam di toilet wanita, seperti toilet sekolah, toilet kampus atau toilet umum.

Konon, Mister Gepeng meninggal dalam keadaan membawa satu koper berisi uang! Buat siapa saja yang punya nyali, bisa minta uang tersebut. Caranya mudah saja, tinggal nelpon ke nomor 7777777. 

Baca juga: Ini Hantu Kuyang Jelmaan Pesugihan Suka Berburu Darah Manusia yang sedang Melahirkan di Kalimantan

Setelah menelpon, keesokan harinya si penelpon bisa mengambil sejumlah uang di lubang toilet. Tapi, sebelum mengambil uang tersebut, ada sebuah ritual yang harus dilakukan terlebih dahulu, yaitu melangkah maju, mundur, ke kiri, lalu ke kanan


Share :

HEADLINE  

Klarifikasi Ariel Noah Usai Sindiran Ahmad Dhani

 by Ramadhan Subekti

April 03, 2025 17:00:00


Ini Deretan Pengusaha Sukses Suka Bangun Masjid

 by Ramadhan Subekti

April 01, 2025 13:00:00


Prabowo, Titiek dan Didit : Maaf Lahir dan Batin

 by Ramadhan Subekti

March 31, 2025 10:00:00


Prabowo dan Gibran Akan Salat ID di Masjid Istiqlal

 by Ramadhan Subekti

March 31, 2025 01:00:00