Berikut adalah sinopsis dan juga daftar pemain Critical X, drakor terbaru tayang 2 September 2022.
Critical X adalah judul drama korea (drakor) terbaru yang tayang di tahun 2022. Drakor Critical X ini akan tayang 2 September 2022.
Drakor Critical X ini dibintangi sejumlah aktor serta aktris ternama seperti Kwon Sang Woo, Lee Yi Kyung dan Park Jin Joo.
Baca Juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Drakor Lady, Dibintangi Lee Ji Ah dan Lee Sang Yoon
Lalu bagaimana dengan sinopsisnya? Berikut adalah sinopsis dan juga daftar pemain Critical X.
Sinopsis Critical X
Drama komedi ini menceritakan kisah seorang bodoh, Mr. a, yang tiba-tiba harus berjuang untuk bertahan hidup setelah dihadapkan dengan combo tiga tingkat, didorong untuk mengundurkan diri, dari kain menjadi kaya, dan menghadapi realitas penuaan.
Daftar Pemain Critical X
Kwon Sang Woo sebagai | Mr. A |
Sung Dong Il sebagai | Heo Joon |
Im Se Mi sebagai | Wife |
Shin Hyun Soo sebagai | Andy Jung |
Lee Yi Kyung sebagai | Woo Jin |
Park Jin Joo sebagai | Assistant Manager |
Itulah, sinopsis dan juga daftar pemain Critical X, drakor terbaru tayang 2 September 2022.