Media Australia 'Diblokir' Youtube Selama Satu Minggu Gara-gara Covid-19

Media Australia 'Diblokir' Youtube Selama Satu Minggu Gara-gara Covid-19

Ahmad
2021-08-02 12:59:26
Media Australia 'Diblokir' Youtube Selama Satu Minggu Gara-gara Covid-19
Ilustrasi YouTube. Foto: Pixabay

Sebuah media Australia bernama Sky News Australia telah diblokir Youtube salam satu minggu akibat konten Covid-19 yang mereka buat yang dinilai misinformasi.

Dalam sebuah kebijakan YouTube, berhak melakukan peninjauan pada semua konten yang dibuat oleh Sky News Australia.

Baca Juga:  MV TWICE Pecahkan Rekor, 100 Juta Viewers Youtube dalam 11 Hari

Hasilnya, YouTube menemukan adanya pelanggaran konten Covid-19 yang dibuat oleh media Australia itu. 

Menyangkal adanya Covid-19

Dalam konten Sky News Australia, berdasarkan hasil peninjauan, YouTube menemukan sebuah fakta dari konten tersebut soal penyangkalan adanya Covid-19.

Selain itu, dalam konten lainnya, Sky News Australia juga mengajak para penontonnya untuk menggunakan berbagai obat-obatan untuk mengobati Covid-19. Seperti invermectin dan tanpa penjelasan yang sangat akurat.


Berlaku sejak 29 Juli

Pemblokiran terhadap Sky News Australia oleh YouTube selama seminggu berlaku sejak 29 Juli 2021. Sekedar informasi, kanal YouTube Sky News Australia mempunyai jumlah pengikut sebanyak 1,85 juta.


Telah menerima teguran

Sky News Australia yang merupakan bagian dari News Corp Australia ini, telah menerima teguran oleh YouTube dan berakibat pada tidak dapat mengunggah video baru dan siaran langsung.

Baca Juga:  Windy Cantika Raih Medali Pertama Olimpiade Tokyo 2020, Youtuber Javial da Lopez hingga Sandiga Uno ucapkan Selamat

Akibat dari penangguhan yang dilakukan oleh YouTube kepada Sky News Australia, membuat pendapatan salah satu media Australia ini menurun. Soal beberapa video yang dianggap misinformasi dan menyangkal adanya Covid-19, pihak YouTube mengungkapkan telah menghapusnya. 


Share :

HEADLINE  

Klarifikasi Ariel Noah Usai Sindiran Ahmad Dhani

 by Ramadhan Subekti

April 03, 2025 17:00:00


Ini Deretan Pengusaha Sukses Suka Bangun Masjid

 by Ramadhan Subekti

April 01, 2025 13:00:00


Prabowo, Titiek dan Didit : Maaf Lahir dan Batin

 by Ramadhan Subekti

March 31, 2025 10:00:00


Prabowo dan Gibran Akan Salat ID di Masjid Istiqlal

 by Ramadhan Subekti

March 31, 2025 01:00:00