Untuk kalian para pecinta sepak bola, nama Romelu Lukaku tentunya sudah tidak asing lagi untuk didengar. Berikut biografi dan profil lengkapnya.
Romelu Lukaku merupakan seorang pemain sepab bola yang lahir di Antwerpen, Belgia, 13 Mei 1993. Kini umur Romelu Lukaku sudah mencapai 28 tahun.
Sosok Romelu Lukaku jadi perbincangan publik karena menjadi top skor sementara piala Eropa 2021.
Penasaran dengan fakta Romelu Lukaku? Berikut Correcto.id rangkumkan biografi dan profil lengkap dengan agama Romelu Lukaku.
1. Pemain sepak bola profesional
Romelu Lukaku dikenal sebagai sosok pemain sepak bola profesional yang berasal dari Belgia. Ia bermain sebagai penyerang untuk klub Liga Italia yaitu Inter Milan dan tim nasional sepak bola Belgia.
Baca Juga: Biografi dan Profil Lengkap Agama Melanie Subono, Aktris yang Komentari soal BTS Meal
2. Peraih Belgian Ebony Shoe 2011
Romelu Lukaku memulai debut profesionalnya saat bersama Anderlecht di Liga Jupiler. Saat itu Romelu berhasil menjadi top skor Liga Jupiler musim 2009-2010.
Kemudian di tahun 2011, Romelu Lukaku kembali meraih Belgian Ebony Shoe yaitu penghargaan pemain terbaik keturunan Afrika di Liga Jupiler.
3. Bergabung dengan Chelsea tahun 2011
Setelah itu, Romelu Lukaku bergabung dengan Chelsea pada tahun 2011. Awal musim 2012-2013 Lukaku dipinjamkan ke West Bromwich Albion. Kemudian tahun 2017, Lukaku bergabung dengan Manchester United.
Baca Juga: Sosok dan Fakta Lengkap Melanie Subono, Penyanyi yang Tanggapi BTS Meal hingga Jadi Pro dan Kontra
4. Biografi dan Profil Romelu Lukaku
Nama lengkap: Romelu Menama Lukaku Bolingoli
Nama panggung: Romelu Lukaku
Lahir: Antwerpen, Belgia, 13 Mei 1993
Umur: 28 tahun
Agama: Belum diketahui
Posisi bermain: Penyerang
Klub saat ini: Inter Milan
Nomor: 9
Orang tua: Roger Lukaku (ayah)
Instagram: @romelulukaku