Resep Pepes Tahu Kemangi Khas Sunda yang Gurih dan Enak

Resep Pepes Tahu Kemangi Khas Sunda yang Gurih dan Enak

Alpandi Pinem
2020-07-22 18:03:57
Resep Pepes Tahu Kemangi Khas Sunda yang Gurih dan Enak
Pepes Tahu Kemangi Khas Sunda (Istimewa)


Tahu menjadi salah satu makanan yang bisa diolah menjadi menu makanan apa saja, salah satunya adalah Pepes Tahu. Cara membuatnya yang mudah, rasanya pun lezat disantap panas-panas dengan nasi.

Baca Juga : Menikmati Mie Ongklok Khas Wonosobo yang Nikmat, Ini Resep dan Cara Membuatnya

Berikut ini resep dan cara membuatnya.

Bahan:


- 1 bungkus tahu kuning.

- 2 butir telur ayam kampung.

- Secukupnya kemangi /basil leaf.

- Secukupnya daun pisang utk membungkus.

Baca Juga : Resep Seblak Ceker Khas Bandung Untuk Menu Makan Malam yang Nikmat

Bumbu halus:


- 2 biji cabe merah besar.

- 2 biji cabe keriting merah (boleh tambahkan cabe rawit sesuai selera).

- 7 siung bawang merah.

- 7 siung bawang putih.

- 3 biji kemiri.

- Jahe seukuran jempol.

- Seruas kunyit.

- 1 sdt himalayan salt.

- 1 sdt gula aren/coconut sugar.

Baca Juga : Resep Nasi Tutug Oncom Khas Sunda yang Gurih dan Nikmat

Langkah masak:


a. Dalam wadah, haluskan tahu sampai hancur dan halus.

b. Lalu masukkan bumbu yang dihaluskan, kemudian aduk rata.

c. Tambahkan telur ayam kampung aduk rata kembali.

d. Ambil 1 atau 2 sendok makan adonan tahu letakan di atas daun pisang lalu tambahkan kemangi di atasnya. Bisa jg tambahkan cabe rawit jika suka pedas, bungkus dgn sematkan lidi, begitu seterusnya hingga adonan habis.

e. Kukus hingga matang

f. Sayur bening dapat menjadi pelengkap agar pepes tahu mu lebih nikmat.


Share :

HEADLINE  

Kaesang Optimis PSI Tembus Senayan Minta Kader Kawal Real Count

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 17, 2024 09:44:02


Hasil Real Count KPU Sulawesi Tengah: Suara PSI Tembus 4,17%

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 21:11:41


Pemuka Agama Himbau Semua Terima Hasil Pemilu, Saatnya Rekonsiliasi

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 13:44:30