Induk Beruang Masih Berkeliaran Dekat Pemukiman Penduduk di Aceh

Induk Beruang Masih Berkeliaran Dekat Pemukiman Penduduk di Aceh

Yuli Nopiyanti
2020-05-13 06:30:00
Induk Beruang Masih Berkeliaran Dekat Pemukiman Penduduk di Aceh
Ilustrasi Berung yang berkeliaran di hutan deket pemukiman warga (Foto:Dok.Istimewa)

Diketahui bahwa ada tiga ekor beruang yang datang ke pekarangan rumah penduduk Desa Kula Baru Sungai, Kecamatan Kuala Baru, Kabupaten Aceh Singkil, Selasa 12 Mei 2020.

Bahkan tak hanya itu saja pasalnya binatang buas itu merusak kelapa dengan memakan bagian muda batangnya. Sehingga pohon kelapa yang ditanam warga akan mati.

Tak hanay itu saja bahkan di ketahui bajwa dua diantaranya merupakan induknya. Sementara seekor lagi masih anaknya.

Dari tiga ekor beruang hanya satu tertangkap yang masih berukuran kecil.

Sedangkan dua lagi berhasil lari dalam gelap malam ketika warga setempat menyergapnya.

"Induknya lari," kata Kepala Desa Kuala Baru Sungai, Suhaimi.

Tak hanya itu saja menurut perkiraan warga yang melihat bayang hitam dalam gelap malam, induk beruang lari ke arah belakang kantor Camat Kuala Baru.

Kantor camat tersebut berada di seberang pemukiman penduduk Kuala Baru Sungai.

Masih berkeliarannya induk beruang membuat warga cemas. Sebab beruang bisa saja datang kembali apalagi masih dekat dengan pemukiman.

"Khawatir karena induknya masih berkeliaran," ujar Suhaimi.

Sebagai langkah pencegahan anak beruang yang tertangkap segera dilepas ke hutan oleh BKSDA setelah diserahkan warga.

"Sudah dilepas ke hutan supaya induknya terpancing ikut," kata Ma Uyung warga Kuala Baru.

 Bahkan tak hanya itu saja pasalnya jaga malam dari teror beruang itu sudah dilakukan tiga malam setelah sepekan terakhir beruang datang mencuri kelapa warga.


Share :

HEADLINE  

Kaesang Optimis PSI Tembus Senayan Minta Kader Kawal Real Count

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 17, 2024 09:44:02


Hasil Real Count KPU Sulawesi Tengah: Suara PSI Tembus 4,17%

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 21:11:41


Pemuka Agama Himbau Semua Terima Hasil Pemilu, Saatnya Rekonsiliasi

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 13:44:30