Universitas Negeri Semarang (UNNES), adalah salah satu Perguruan Tinggi Negeri di Jawa Tengah. Kampus ini juga banyak siswa untuk kuliah di sini. Dibalik itu, kampus ini juga punya cerita misteri tentang area-area angker.
Nah, dimana sajakah area-area kampus UNNES yang dianggap angker? Langsung saja simak berikut ini:
Baca Juga:
Eks Rumah Sakit Nirmala Terkenal Angker di Ciamis, Begini Cerita Horor dari Warga
Desa Kosong Dihuni Ratusan Patung di Ciamis Terkenal Angker, Begini Cerita Horornya
Komplek Pemakaman Tentara Jerman di Bogor Terkenal Angker, Begini Cerita Horornya
1. Gedung D4 FMIPA
Area yang bertama yang dianggap angker yakni Gedung D4 FMIPA. Gedung ini terkenal di kalangan masasiswa UNNES dihuni sesosok perempuan berambut panjang mengenakan pakaian putih. Memang penghuni gedung ini jarang memperlihatkan diri.
2. Fakultas Teknik
Area kedua yang dianggap angker yakni area fakultas teknik. Fakultas teknik ini memang terkenal paling gelap suasananya dibanding fakultas lain. Menurut cerita mulut ke mulut, area ini sering terjadi penampakan hantu menyerupai seorang wanita berbaju hitam dan berkerudung mengendarai motor tanpa lampu menyala.
3. Gedung B6 dan B7 FBS
Area angker yang ke tiga yakni, Gedung B6 dan B7 FBS. Gedung ini memang tidak se seram area yang lain. Tapi menurut cerita mulut ke mulut, di area ini sering terdengar suara benda-benda jatuh dari lantai 2 gedung B7 oleh mahasiswa yang latihan pada malam hari.
Seorang mahasiswa bernama Ari, pernah sekali sampai harus melompat keluar gedung karena suara gebrakan yang sangat kencang padahal dia merasa satu-satunya yang ada di gedung itu.
4. Lantai 3 Gedung C6 FE
Area angker yang ketiga yakni, Lantai 3 Gedung C6 FE. Menurut kabar, Penah terjadi bayak mahasiswa yang keserupan di gedung ini. Dari cerita mulut ke mulut, gedung ini sangat dilarang untuk tempat melamun, karena penunggunya paling suka dengan yang melamun.
5. PKMU (Pusat Kegiatan Mahasiswa Unnes)
Area angker yang ke lima ini berlokasi di pinggir jurang yang hanya dibatasi dengan jalan sepi tanpa lampu malamnya. Menurut cerita, dijalan belakang PKMU ini pernah terjadi perampokan yang menyebabkan meninggalnya korban. Cerita ini dikaitkan dengan seringnya terjadi penampakan gadis berlumuran darah yang sering jalan di lorong-orong gedung PKMU. Dan ada yang mengira itu adalah roh / hantunya korban perampokan tersebut.
Baca Juga:
Asrama Putri Terkenal Area Paling Angker di IPB, Begini Cerita Horornya
4 Sosok Hantu Menjadi Urban Legend di Bandung, Salah Satunya Sosok Hantu Boneka Uci
Gunung Padai diyakini sebagai kerajaan gaib terbesar di Kalimantan Timur, Benarkah?
6. Rusunawa
Bangunan yang menjulang tinggi dan megah yang dinamai Rusunawa ini merupakan area ke enam yang dianggap angker. Menurut cerita dari mulut ke mulut, sering adanya mahasiswa yang melihat sosok makhluk pincang (kaki satu) di ujung lorong lantai 4.
Warga mengakui bahwa dulu sebelum dibangun rusunawa ini, tanahnya adalah semak belukar yang dulu pernah ditemukan mayat seorang petani disana.
7. Ruang Dekan di semua Fakultas
Area ini bukan terkenal angker dan beraura mistis. Tapi bagi kalangan mahasiswa UNNES ruangang ini paling seram. Kenapa tidak, dekan semurah senyum apapun, rasanya terlihat seram sekali kalau lagi di ruanngannya. Mau minta tanda tangan aja mau maju mau mundur. Hehehhehe