Pembangunan Fasilitas Bermain Kelurahan Sungai Serut Kota Bengkulu Disambut Baik Warga, Anak-anak Jadi Riang Gembira

Pembangunan Fasilitas Bermain Kelurahan Sungai Serut Kota Bengkulu Disambut Baik Warga, Anak-anak Jadi Riang Gembira

Ekel Suranta Sembiring
2022-02-11 12:00:00
Pembangunan Fasilitas Bermain Kelurahan Sungai Serut Kota Bengkulu Disambut Baik Warga, Anak-anak Jadi Riang Gembira
Pembangunan Fasilitas Bermain Anak di Kelurahan Sungai Serut Kota Bengkulu

Pembangunan fasilitas bermain anak di Kelurahan Sungai Serut, Kota Bengkulu disambut baik oleh warga. Pasalnya, adanya fasilitas bermain itu, anak-anak jadi riang gembira saat bermain.

Seperti yang kita lihat, selama ini kelurahan Sungai Serut itu sangat sepi akibat pandemi Covid-19 melanda dan ditambah lagi minimnya fasilitas bermain anak.


Kini, pada bulan Januari lalu, warga Kelurahan Sungai Serut beramai-ramai melakukan gotong royong untuk pembangunan fasilitas bermain anak yang sangat dinantikan itu. Tidak berlangsung lama, fasilitas itu pun langsung jadi dan terlihat sangat menarik.

Kini, wilayah itu pun terlihat sangat ramai yang dulu terlihat sepi. Anak-anak pun terlihat terlihat sangat riang gembira saat bermain.


Share :

HEADLINE  

Azizah-Arhan Nonton Timnas Indonesia, Andre Rosiade Dikerjai

 by Dimarirenal

March 26, 2025 15:10:00


8 Sosok 'Kartini Modern' dari Jawa Barat

 by Ramadhan Subekti

March 17, 2025 10:00:00


Susi, Rossa, dan Heni: Perempuan Hebat Jawa Barat di Dunia Bisnis

 by Ramadhan Subekti

March 15, 2025 12:00:00


Dua Apoteker Sukses: Nur dan Heni, Bos Besar Pabrik Skincare!

 by Ramadhan Subekti

March 14, 2025 22:00:00