8 Potret Artis Sambut Perayaan Natal 2021, Ada Felicya Angelista hingga Boy William

8 Potret Artis Sambut Perayaan Natal 2021, Ada Felicya Angelista hingga Boy William

Dedi Sutiadi
2021-12-24 21:44:39
8 Potret Artis Sambut Perayaan Natal 2021, Ada Felicya Angelista hingga Boy William
Potret Artis Sambut Perayaan Hari Natal 2021

Potret artis menyambut perayaan hari natal 2021 bersama keluarga. Natal adalah momen yang ditunggu-tunggu oleh umat Kristiani dan Katolik di seluruh dunia. Merayakan Natal biasanya dapat dilakukan bersama keluarga dan sanak saudara. 

Berikut Correcto telah merangkum sederet artis Indonesia yang melakukan persiapan perayaan Natal bersama keluarga, termasuk momen bahagia menghias pohon natal bersama. 

1. Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie memilih mengabadikan momen Natal dengan berfoto keluarga lengkap dengan kostum bernuansa merah dan hijau.


Baca juga: Ini Rekomendasi Lagu KPOP Bernuansa Natal, Ada Exo hingga BTS!

2. Felicya Angelista dan Caesar Hito menyambut momen Natal pertama kali sebagai orang tua. Kini mereka merayakan Natal bersama sang buah hati, Graziella Bible Emmanuela.


3. Gading Marten membagikan foto Gempita sedang memegang kado Natal


Baca juga: Girlband DREAMSE7EN Rilis Single Perdana Berjudul 'Makan Tuh Cinta' , Saatnya Dangdut Mendunia

4Ruben Onsu dan Sarwendah juga memilih menyambut perayakan Natal dengan berfoto keluarga


5. Jennifer Bachdim sempat membagikan foto menghias pohon natal di rumahnya walaupun ia dan anak-anaknya merayakan natal di Jerman.


6. Boy william berdandan ala Sinterklas menyambut natal dan siap bagikan kado.

Baca juga: Profil dan Biodata Member Girlband Dangdut DREAMSE7EN: Asal, Umur, hingga NFT Arts di opensea.io

7. Nadine Chandrawinata membagikan video menghias pohon natal bersama sang suami Dimas Anggara. Pasangan ini sedang menanti kelahiran anak pertama.


8. Acha Sinaga memberikan ide dekorasi untuk natal melalui video yang ia unggah di instagram.


Share :

HEADLINE  

Kaesang Optimis PSI Tembus Senayan Minta Kader Kawal Real Count

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 17, 2024 09:44:02


Hasil Real Count KPU Sulawesi Tengah: Suara PSI Tembus 4,17%

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 21:11:41


Pemuka Agama Himbau Semua Terima Hasil Pemilu, Saatnya Rekonsiliasi

 by Andrico Rafly Fadjarianto

February 16, 2024 13:44:30