Arti Sebenarnya Mimpi Menikah Berturut-turut Menurut Primbon Jawa, Pertanda Ekonomi Mengalami Kemunduran

Arti Sebenarnya Mimpi Menikah Berturut-turut Menurut Primbon Jawa, Pertanda Ekonomi Mengalami Kemunduran

Ekel Suranta Sembiring
2021-10-03 09:00:00
Arti Sebenarnya Mimpi Menikah Berturut-turut Menurut Primbon Jawa, Pertanda Ekonomi Mengalami Kemunduran
Ilustrasi Menikah (foto: kabar24.bisnis.com)

Apakah kamu baru saja bermimpi menikah sacara berturut-turut dan penasaran dengan artinya? Nah, kali ini kita akan membahas arti mimpi menikah sacara berturut-turut menurut Primbon Jawa. Berikut ulasannya:

Menurut Primbon Jawa, arti mimpi menikah berturut-turut adalah dipercaya sebagai pertanda ekonomi si pemimpi akan menurun secara bertahap. Bahkan, usaha yang telah lama diguluti akan merosot bahkan dapat tumpur.


Baca Juga: Arti Sebenarnya Mimpi Melihat Bintang Jatuh Menurut Primbon Jawa, Dipercaya Sebagai Pertanda Berakhirnya Masalah

Perlu juga diketahui, menurut peradaban kuno, mimpi selalu dikaitkan dengan dunia supranatural. Maka dari itu, bila bermimpi tentang sesuatu dianggap sebagai mimpi indah, dipercaya dalam mimpi itu dihadiri roh-roh baik atau Tuhan. 

Begitu juga sebaliknya, bila bermimpi dianggap sebagai mimpi buruk maka dipercaya dalam mimpi itu dihadiri roh-roh jahat.

Baca Juga: Arti Sebenarnya Mimpi Digigit Kutu Menurut Perimbon Jawa, Pertanda Usaha Beruntung Besar

Demikianlah arti mimpi menikah berturut-turut. Percaya atau tidak, semua kembali kepada diri Anda bagaimana menyikapinya. 

Dibalik semua itu, tetaplah berdoa dan meminta kepadanya agar hidup kamu diberkati dan selalu dijauhkan dari hal-hal yang tidak diinginkan.


Share :

HEADLINE  

Susi, Rossa, dan Heni: Perempuan Hebat Jawa Barat di Dunia Bisnis

 by Ramadhan Subekti

March 15, 2025 12:00:00


Dua Apoteker Sukses: Nur dan Heni, Bos Besar Pabrik Skincare!

 by Ramadhan Subekti

March 14, 2025 22:00:00


Jackson Wang Kaget Usia Nagita Slavina, Langsung Sungkem!

 by Sherin Monica

March 13, 2025 13:40:00


'Mafia Skincare' : Isu Semata atau Ada Pengendali?

 by Ramadhan Subekti

March 11, 2025 14:00:00


Selamat Jalan, Uncle Teebob: Sang Pejuang Kemanusiaan

 by Ramadhan Subekti

March 10, 2025 10:00:00