Daftar Lengkap Profil Pemain Series Teluk Alaska yang Akan Tayang di WeTV

Daftar Lengkap Profil Pemain Series Teluk Alaska yang Akan Tayang di WeTV

Anisa Br Sitepu
2021-09-07 16:07:54
Daftar Lengkap Profil Pemain Series Teluk Alaska yang Akan Tayang di WeTV
Profil Pemain Teluk Alaska yang Segera Tayang di WeTV (Foto: Instagram)

Teluk Alaska merupakan series yang dibintangi oleh Syifa Hadju sebagai Anastasia Mysha dan Devano Danendra sebagai Allister Reygan. Berikut daftar pemainnya. 

Series ini adalah adaptasi dari cerita Wattpad berjudul serupa karya Eka Aryani dan diproduksi oleh MD Entertainment, diproduseri oleh Manoj Punjabi. 

Teluk Alaska menceritakan tentang dua orang yang dipertemukan namun tidak untuk bersatu, layaknya Teluk Alaska. 

Lantas siapa sajakah pemain Teluk Alaska? Berikut Correcto.id rangkumkan pemain lengkap dengan profil Teluk Alaska. 

1. Devano Danendra (Allister Reygan)


Nama lengkap: 
Devano Danendra
Nama panggung: 
Devano Danendra
Tempat tanggal lahir: 
Indramayu, 23 September 2002
Zodiak: 
Libra
Profesi: 
Penyanyi, Aktor
Umur: 
18 tahun
Agama: 
Islam
Instagram: 
@devdanendra

Baca Juga: Sinopsis Lengkap Pemain Series Teluk Alaska, Film Terbaru Syifa Hadju dan Devano Danendra Akan Tayang di WeTV

2. Syifa Hadju (Anastasya Mysha)


Nama lengkap: 
Syifa Safira Nuraisah
Nama panggung: 
Syifa Hadju
Tempat tanggal lahir:
Jakarta, 13 Juli 2000
Zodiak: 
Cancer
Profesi: 
Aktris, Model, Penyanyi
Umur: 
21 tahun
Agama: 
Islam
Instagram: 
@syifahadjureal

3. Kaneishia Yusuf (Bulan)


Nama lengkap: 
Kaneishia Lathifa Zahra 
Nama panggung: 
Kaneishia Yusuf
Tempat tanggal lahir: 
5 September 2002
Zodiak: 
Virgo
Profesi: 
Aktris
Umur: 
19 tahun
Agama: 
Islam
Instagram: 
@kaneishiayusuf05

4. Fadi Alaydrus (Andra)


Nama lengkap: 
Muhammad Fadi Alaydrus
Nama panggung: 
Fadi Alaydrus
Tempat tanggal lahir: 
Jakarta, 5 April 1996
Zodiak: 
Aries
Profesi: 
Aktor
Umur: 
25 tahun
Agama: 
Islam
Instagram: 
@fadialaydrus

Baca Juga: Profil dan Biodata Lengkap Umur Devano Danendra, Pemeran Allister Reygan di Series Teluk Alaska WeTV

5. Taha Tolu (Iqbal)


Nama lengkap: 
Taha Tolu
Nama panggung: 
Taha Tolu
Profesi: 
Selebgram, Aktor
Usia:
 21 tahun
Agama: 
Islam
Instagram: 
@tahatolu

6. Amara Sophie (Tasya)


Nama lengkap: 
Amara Sophie Rhemaeshita Ayu
Nama panggung: 
Amara Sophie
Tempat tanggal lahir: 
Malang, 12 September 2000
Zodiak: 
Virgo
Profesi: 
Model, Aktris
Umur: 
21 tahun
Agama: 
Islam
Instagram: 
@amarashopie

7. Kathleen Carolyne (Cindy)


Nama lengkap: 
Kathleen Carolyne Gabriyela
Nama panggung: 
Kathleen Carolyne
Tempat tanggal lahir: 
Jakarta, 2003
Profesi: 
Aktris
Umur: 
19 tahun
Agama: 
Kristen
Instagram: 
@kathleencgbr

Share :