Cerita Misteri Gunungpati di Semarang, Banyak Makhluk Menyeramkan hingga Warga Pernah Diikuti Sosok Hitam

Cerita Misteri Gunungpati di Semarang, Banyak Makhluk Menyeramkan hingga Warga Pernah Diikuti Sosok Hitam

Ekel Suranta Sembiring
2021-03-25 20:40:56
Cerita Misteri Gunungpati di Semarang, Banyak Makhluk Menyeramkan hingga Warga Pernah Diikuti Sosok Hitam
Gunungpati di Semarang (foto: Liputan6)

Kelurahan Jatirejo, Kecamatan Gunungpati, Semarang memiliki cerita misteri cukup menyeramkan. Konon, lokasinya yang dekat dengan Bumi Perkemahan Harda Walika Kwarcab Kota Semarang itu dihuni banyak makhlukmenyeramkan.

Seorang warga RT 3 RW 1 Kelurahan Jatirejo bernama Ciput Apriliadi, mengaku pernah diikuti oleh sesosok makhluk halus atau astral.

Baca Juga: Cerita Misteri Tempuran Randusongo di Turi, Konon Sering Dipakai untuk Ritual Magis

"Sosoknya hitam besar, lompat dari atas pohon ke pohon lain mengikuti saya dari belakang. Saya saat itu sedang perjalanan pulang dari luar kota naik motor. Mulai diikuti waktu sampai pertigaan dekat bumi perkemahan," ujarnya.

Ia mengatakan bahwa sosok tersebut berhenti mengikuti setelah ia sampai di depan rumahnya. Makhluk yang dilihatnya itu kembali dan perlahan menghilang.

Baca Juga: Cerita Misteri Bekas Pabrik SSS di Solo, Konon Dihuni Ratusan Makhluk Tak Kasat Mata

Kejadian itu sudah dialami Ciput beberapa waktu lalu. Ciput mengaku bahwa kejadian serupa kerap dialaminya, namun sosok hitam itulah yang menurut ia paling jelas terlihat.

Baca Juga: Kisah Misteri Jalan Sidoluhur Grogol, Konon Pernah Dihuni Pocong Wedon yang Jahil

"Warga sekitar sini banyak yang melihat sosok-sosok yang menyeramkan. Kalau lokasi bumi perkemahan sendiri, sempat ada siswa yang mengalami kesurupan saat berkemah," tambahnya.


Share :

HEADLINE  

Ini Deretan Pengusaha Sukses Suka Bangun Masjid

 by Ramadhan Subekti

April 01, 2025 13:00:00


Prabowo, Titiek dan Didit : Maaf Lahir dan Batin

 by Ramadhan Subekti

March 31, 2025 10:00:00


Prabowo dan Gibran Akan Salat ID di Masjid Istiqlal

 by Ramadhan Subekti

March 31, 2025 01:00:00


Azizah-Arhan Nonton Timnas Indonesia, Andre Rosiade Dikerjai

 by Dimarirenal

March 26, 2025 15:10:00