Jangan Dipanggil, 3 Hantu Ini Akan Datang Kalau Namanya Disebut

Jangan Dipanggil, 3 Hantu Ini Akan Datang Kalau Namanya Disebut

Ahmad
2020-05-10 11:51:55
Jangan Dipanggil,  3 Hantu Ini Akan Datang Kalau Namanya Disebut
Ilustrasi. Foto: Pixabay

Selain dikenal mempunyai aneka ragam budaya dan bahasa, Indonesia ternya mempunya betbagai legenda di tiap daerah. Kali ini  ada 3 hantu di Indonesia yang sebaiknya jangan kamu sebut "dia" ketika kamu berada di tempat yang sepi atau bahkan angker.

1. Kuntilanak

Kuntilanak merupakan sosok hantu yang diyakini sangat usil, bahkan saking usilnya hantu ini akan mendatangi siapa saja yang membicarakannya dalam radius terdekat.

2. Pocong

Pocong juga merupakan hantu paling kepo dengan urusan manusia. Pasalnya hantu ini tergolong sosok paling usil dengan manusia tapi tidak berbahaya. Konon katanya jika seseorang menceritakan atau memanggil hantu berbentuk buntelan ini dengan segera maka suasana akan berubah dan mencekam.

3. Genderuwo

 Konon katanya hantu ini sama usilnya dengan kedua hantu di atas, Ketika seseorang yang berada di dekat hantu ini menyebut 'namanya', maka biasanya aroma bau singkong bakar akan cepat menjalar di sekitaran kita.


Share :

HEADLINE  

Howard Smith x Muklay, Saat Kecepatan Bertemu Ekspresi Seni

 by Miftakhul Hasanah

January 29, 2026 22:15:00


Ranbir Sidhu Ubah Logam Jadi Instalasi Raksasa di Museum

 by Miftakhul Hasanah

January 26, 2026 11:16:05


Karya Tersembunyi Leonardo da Vinci Akhirnya Dibuka untuk Publik

 by Miftakhul Hasanah

January 25, 2026 22:15:00


“The Dot”, Instalasi Laser Futuristik dengan 480 Titik Cahaya

 by Miftakhul Hasanah

January 25, 2026 21:35:02