Salah satu member Girlband XG bernama Harvey sedang jadi sorotan publik akibat memiliki paras yang begitu cantik. Banyak publik ingin kenal lebih jauh dengan sosok Harvey.
Nah, pada kesempatan kali ini, Correcto.id akan menyajikan profil dan biodata dari Harvey, salah satu member girlband XG yang memiliki paras cantik. Berikut ulasannya.
Baca Juga: Profil dan Biodata Eunice Tjoa: Agama, Instagram, TikToker Cantik Ratu Pargoy, Mengaku Sedang Jomblo
Profil Harvey
Harvey bernama lengkap Amy Harvey merupakan seorang model dan vokalis lahir di Tokyo, Jepang. Harvey memiliki darah campuran, pasalnya sang ayah Harvey berasal dari Australia dan ibu dari Jepang.
Diketahui, Harvey lahir pada tanggal 18 Desember tahun 2002, yang artinya pada tahun 2022 ini Harvey telah berusia 20 tahun.
Biodata Harvey
Nama Lengkap | Amy Harvey |
Nama Panggung | Harvey |
Tempat Lahir | Tokyo, Jepang |
Tanggal Lahir | 18 Desember 2002 |
Umur | 20 Tahun (2022) |
Grup Band | XG |
Pendidikan | - |
Pacar | Belum Diketahui |
Instagram | @h_amyjannet |
Twitter | - |
Harvey Aktif jadi Model Sejak SMP
Berdasarkan hasil penelusuran, ternyata Harvey telah aktif sebagai model sejak siswa sekolah menengah pertama (SMP). Diketahui juga, ternyata Harvey sempat berpartisipasi di Tokyo Girls.
Baca Juga: Profil dan Biodata Eunice Tjoa: Agama, Instagram, TikToker Cantik Ratu Pargoy, Mengaku Sedang Jomblo
Harvey Menjadi Member Girlband XG
Seperti yang disampaikan sebelumnya, Harvey merupakan salah satu member girlband XG yang akan debut pada tahun 2022 ini. Dirinya adalah anggota ketujuh yang terungkap. Dia terungkap pada 4 Februari 2022 lalu.