Dizaman sekarang ini pengunaan media sosial. Bukan hanya sebagai ajang curhat, platform ini diyakini dapat memberikan penghasilan hingga ratusan juta bahkan miliaran. Percaya tidak?
Namun tak hanya itu saja paslanya berdasarkan Katadata, pendapatan influencer Instagram dengan 500 ribu pengikut bisa memiliki pendapatan sebesar US$ 5 ribu atau sebesar 800 Juta Rupiah per tahunnya. Enggak heran, banyak yang ‘belok’ profesi menjadi content creator.
Tak hanay itu saja Media sosial di zaman sekarang ini memang sudah lekat dengan kehidupan kita. Terutama smartphone yang kini menjadi senjata untuk menyalurkan bakat yang sesuai dengan passion setiap orang.
Mulai dari traveling, fashion, sampai food, para influencermenghasilkan konten-konten berkualitas.
Seperti @anakjajan, misalnya, pasangan yang sering berburu kuliner ini cuma bermodalkan feedInstagram dan situs blog untuk bisa menjadi terkenal seperti sekarang ini, yang kemudian merambah ke YouTube. Mereka rajin mengulas restoran-restoran yang sedang hits di kala itu. Hingga kini Julia dan Marius berhasil menarik perhatian 378 ribu followers.
Tips membuat feed Instagram menarik
Membuat konten berkualitas di Instagram tentu tidak lepas dengan tren fotografi mobile. Tidak cuma asal foto, kamu membutuhkan kamera hp yang dapat mendukung kegiatan memotret.
Bila kamu punya rencana untuk jadi influencer di Instagram, pastikan dulu kamera hp yang kamu miliki sudah oke punya.
Tidak harus dengan HP malah, minimal cukup untuk menghasilkan gambar yang bagus.
Fitur Baru Bisa Ngobrol Video 6 Orang
Tak hanya iu saja bahkan Instagram mencetuskan fitur baru yaitu Video Chat yang dinamai Co-Watching.
Co-Watching di Instagram memungkinkan pengguna untuk melakukan panggilan video secara bersama-sama.
Bahkan untuk panggilan video di Instagram (disebut video chat), mampu menampung hingga enam pengguna sekaligus.